Stoner yang pensiun dini dari MotoGP pada akhir 2012, saat ini menjabat sebagai test rider resmi Honda. Pada bulan Juli nanti, pria Australia berusia 29 tahun inipun akan turun di Suzuka 8 Hours di atas motor Honda Fireblade CBR1000R.
"Ikut Suzuka 8 Hours merupakan hal positif, tapi tetap saja saya mendapat kritikan dari orang-orang. Mereka berkata, 'Bukankah kau sudah pensiun? Ini omong kosong, bla bla bla'. Saya tidak comeback. Saya hanya pensiun dari MotoGP, bukannya dunia balap!" ujarnya.
Stoner pun tak sabar melintasi Sirkuit Suzuka yang tak lagi dipakai MotoGP sejak 2003 silam. Juara dunia 2007 dan 2011 inipun akan bertandem dengan juara dunia World Supersport 2014 sekaligus pebalap PATA Honda World Superbike, Michael van der Mark.
"Suzuka 8 Hours bakal menyenangkan. Motornya lebih mudah dikendarai. Saya tak membayangkan berkendara dengan motor MotoGP selama itu. Saya bakal gila! Karena motornya mudah, maka saya nyaman. Saya juga punya rekan setim yang sangat baik," tutup Stoner. [initial]
Baca Juga:
- Stoner Ikut Rossi Hadiri Goodwood Festival 2015
- Agostini: Stoner Comeback? Butuh Keajaiban!
- Lima Kandidat Pengganti Sementara Dani Pedrosa
- Honda Bantah Stoner Bakal Gantikan Pedrosa
- Casey Stoner Resmi Balapan di Suzuka 8 Hours
- Optimis Soal Gelar, Dovizioso Tunggu Lima Seri
- Hernandez Optimis Tembus 10 Besar MotoGP 2015
- Ayah Rossi Ogah Taruhan Soal Gelar Dunia Ke-10
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoner Tuduh MotoGP 'Hancurkan' Suzuka 8 Hours
Otomotif 2 April 2015, 18:30
-
Stoner: Saya Pensiun dari MotoGP, Bukan Dunia Balap!
Otomotif 2 April 2015, 11:30
-
Stoner Ikut Rossi Hadiri Goodwood Festival 2015
Otomotif 1 April 2015, 10:30
-
Agostini: Stoner Comeback? Butuh Keajaiban!
Otomotif 31 Maret 2015, 19:00
-
Lima Kandidat Pengganti Sementara Dani Pedrosa
Otomotif 31 Maret 2015, 10:35
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR