Ia mencatatkan waktu 2 menit 0,336 detik, tertinggal 0,410 detik dari rekan setimnya, Marc Marquez. Meski begitu, pebalap asal Spanyol ini masih bingung menentukan sasis yang akan ia gunakan sepanjang musim.
"Hari ini kami mencoba sasis baru dan membandingkannya dengan versi lama, namun besok kami akan tetap menggunakan keduanya karena masih belum jelas mana yang terbaik. Saya merasa nyaman dengan kedua sasis ini, namun saya harus menjalani lebih banyak lap untuk membuat keputusan," ujar Pedrosa.
Pedrosa juga mengaku timnya telah menjajal ban lunak terbaru dari Bridgestone hari ini, dan akan menjajal ban keras di hari ketiga.
"Kami juga mencoba ban baru jenis lunak dari Bridgestone, dan kami akan menjajal jenis keras besok. Kami mampu tampil baik di sini, namun kami tetap harus berjaga-jaga karena karakter sirkuit berbeda-beda," pungkas Pedrosa. (hrc/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bradl Senang Bisa Kembali Pepet Marquez-Pedrosa
Otomotif 5 Februari 2014, 20:45
-
Tercepat Kedua, Pedrosa Masih Bingung Pilih Sasis
Otomotif 5 Februari 2014, 20:15
-
Marquez Kembali Terdepan di Hari Kedua Uji Coba MotoGP
Otomotif 5 Februari 2014, 17:15
-
Tercepat Ketiga, Pedrosa Puas atas Hasil Uji Coba
Otomotif 4 Februari 2014, 20:35
-
'Marquez Favorit Juara, Rossi Tak Akan Tinggal Diam'
Otomotif 4 Februari 2014, 19:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR