Pada hari Kamis (28/2) lalu, de Puniet menjadi pebalap CRT tercepat dengan mencetak waktu lebih cepat dibanding rekan setimnya, Aleix Espargaro. Meski begitu, pebalap asal Perancis tersebut masih sangat ingin mengatasi masalahnya.
"Uji coba Malaysia II cukup menarik karena pada uji coba pertama merupakan bencana bagi kami akibat chatter," ujarnya. "Kami pun mencoba melupakannya dan fokus di area lain. Saya bisa meningkatkan catatan waktu dan merasa lebih nyaman. Namun chatter masih permasalahan utama kami."
Tahun 2013 adalah musim kedua bergulirnya kategori CRT di MotoGP. Kategori ini pertama kali diperkenalkan pada awal tahun lalu, yakni di mana regulasi kapasitas motor 1000cc juga mulai diberlakukan. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Sepang, Randy de Puniet Masih Ingin Atasi Chatter
Otomotif 4 Maret 2013, 20:00
-
Aspar Beri Suzuki Peluang Kembali ke MotoGP
Otomotif 15 Februari 2013, 20:00
-
Aspar Umumkan De Puniet Jadi Test Rider Suzuki MotoGP
Otomotif 5 Februari 2013, 18:00
-
'Juara Dunia' CRT, Espargaro Puas Kalahkan De Puniet
Otomotif 18 Desember 2012, 20:30
-
Dua Pebalap CRT Pimpin Latihan Kedua MotoGP Valencia
Otomotif 9 November 2012, 21:27
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR