Bola.net - - Tiga rider Yamaha sukses menyelesaikan uji coba pascamusim di Sirkuit Sepang, Malaysia yang digelar secara tertutup pada 27-28 November. Dalam uji coba ini, duet rider Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales dan Valentino Rossi didampingi oleh rider Monster Yamaha Tech 3, Johann Zarco.
Usai menjalani uji coba pascamusim pertama di Valencia, Spanyol pada pertengahan bulan ini, seluruh rider Yamaha absen di uji coba Jerez pekan lalu dan memilih menjalani uji coba di Sepang. Tak ada pernyataan resmi dari Yamaha, namun dikabarkan fokus dalam pemilihan mesin untuk YZR-M1 2018.
"Di Sepang kami fokus menjajal mesin berbeda, dan sekalinya kami memilik speknya nanti, kami akan mengerjakan sasis baru. Tapi ini takkan terjadi sampai uji coba pada Januari mendatang," ujar salah satu sumber Yamaha kepada Motorsport.
Baik Vinales maupun Rossi memiliki empat motor dengan konfigurasi berbeda di Sepang, usai menjajal mesin dan sasis dari tahun 2016, 2017 dan 2018. Di sisi lain, Zarco diperkirakan memiliki dua motor untuk di jajal.
Uji coba Yamaha di Sepang ini menandai aksi terakhir para rider dan tim MotoGP di lintasan pada tahun 2017. Mereka akan kembali mengaspal dalam uji coba pramusim MotoGP yang pertama di tempat yang sama pada 28-30 Januari 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio Yamaha Selesaikan Uji Coba Tertutup di Sepang
Otomotif 29 November 2017, 10:15
-
Siap Ditinggal Rossi, Yamaha Sebut Zarco Jadi Kandidat
Otomotif 28 November 2017, 11:15
-
Kenapa Rossi Pakai Motif 'Huichol' pada Helmnya?
Otomotif 28 November 2017, 10:15
-
Eksotis! Inilah Helm 'Winter Test' Valentino Rossi
Otomotif 27 November 2017, 15:45
-
Rossi: Dovizioso Panutan Wajib Bagi Semua Atlet
Otomotif 27 November 2017, 14:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR