Dalam uji coba ini, Dovizioso mencetak 1 menit 47,9 detik dengan melakukan 67 lap. Menurut juara dunia GP125 2004 ini, Ducati telah mendapatkan beberapa setup baru untuk digunakan di Le Mans.
"Sangat penting menjalani uji coba di Mugello sebelum balapan di Le Mans. Kami mendapat beberapa setup baru. Uji coba ini cukup menarik. Memang tak ada yang revolusioner, tapi cukup bermanfaat untuk motor kami di masa depan. Kami lebih cepat ketimbang tahun lalu," ujarnya kepada MotoGP.com.
Dovizioso yang kini berada di peringkat keempat klasemen pebalap dengan 45 poin, mengaku sempat terjatuh di tikungan keempat akibat ban depan yang selip. Beruntung, pebalap Italia ini tak mengalami cedera. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uji Coba di Mugello, Dovizioso Optimis Jelang MotoGP Prancis
Otomotif 13 Mei 2014, 18:00
-
Ducati: Kami Munafik Bila Tak Tertarik Gaet Lorenzo
Otomotif 13 Mei 2014, 11:00
-
Ducati Bakal Bawa Amunisi Baru di MotoGP Italia
Otomotif 13 Mei 2014, 09:00
-
'Dall'Igna, Kunci Dovizioso Agar Bertahan di Ducati'
Otomotif 9 Mei 2014, 11:00
-
Suzuki MotoGP Mulai Nego Dovizioso
Otomotif 8 Mei 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Carabao Cup Semifinal Leg Pertama di Vidio Pekan Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 13:48
-
Pelatih Persija Jawab Rumor Kedatangan Fajar Fathur Rahman Usai Kalah dari Persib
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 13:45
-
Kesempurnaan Hansi Flick di Partai Puncak: 8 Final, 8 Menang, 8 Juara
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 13:43
-
Wow! Mantan Pelatih Real Madrid Ini Masuk Kandidat Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 12 Januari 2026, 13:42
-
Debut Manis Endrick di Lyon: Gol Perdana dan Tiket 16 Besar Piala Prancis
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 13:25
-
Demi Putus Tren Negatif, MU Bertekad Kalahkan Manchester City di Derby Manchester
Liga Inggris 12 Januari 2026, 12:45
-
Prediksi BRI Super League: Persijap vs Dewa United 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 12:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR