Galbusera secara sensasional ditunjuk oleh Rossi untuk menggantikan crew chief kawakan, Jeremy Burgess pada akhir 2013. Bersama-sama, mereka menduduki posisi runner up pada dua tahun terakhir, begitu juga musim ini, di mana The Doctor tengah berada di peringkat kedua dengan empat seri tersisa.
"Menurut pengalaman saya, saya pikir pada usia tertentu, seorang pebalap akan mengalami penurunan. Vale adalah pengecualian. Kerjasama kami pada tahun pertama sangat menyenangkan. Pada tahun kedua, kami memperebutkan gelar, dan tahun ketiga berjalan baik," ujar Galbusera.
Valentino Rossi (c) AFP
Sebelum menandatangani kontrak baru dengan Yamaha untuk 2017-2018 pada pertengahan Maret lalu, Rossi dikabarkan akan pensiun akhir tahun ini. Galbusera pun mengaku lega rider Italia itu memilih untuk tetap balapan setidaknya sampai dua musim ke depan.
"Saya akan kecewa jika harus berhenti dengan situasi Vale yang seperti sekarang. Akan sangat disayangkan bagi semua orang. Saya yakin, ia memutuskan lanjut karena ia yakin bisa tampil dengan level performa yang sama tinggi. Jadi mustahil pensiun sekarang," tambah Galbusera.
Galbusera pun yakin Rossi akan tetap tampil gahar sampai akhir 2018 mendatang. "Saya rasa level performa kami di tahun-tahun mendatang akan sama. Setelahnya, barulah kita lihat apakah ia mau pensiun. Tapi ia mau pensiun atau tidak juga belum pasti," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Marquez: Mustahil Punya Teman di MotoGP
Otomotif 27 September 2016, 16:30
-
Valentino Rossi Paranoid Pikirkan Akhir MotoGP 2018
Otomotif 27 September 2016, 15:30
-
'Valentino Rossi Masih Gemilang, Mustahil Cepat Pensiun'
Otomotif 27 September 2016, 14:30
-
Yamaha Sudah Lama Tak Menang, Rossi Kian Cemas
Otomotif 27 September 2016, 12:00
-
Valentino Rossi: Jika Saya Tak Menghindar, Bisa Jadi Bencana!
Otomotif 26 September 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR