Dengan menyewa mesin YZR-M1 dari Yamaha, Forward berhasil menyabet juara dunia Open musim ini bersama Aleix Espargaro. Tahun depan, tim asal Italia ini akan menaungi juara dunia Moto2 2011, Stefan Bradl dan debutan asal World Superbike, Loris Baz.
"Kami senang bekerja sama dengan Forward. Meski begitu, prioritas kami adalah tim pabrikan dan Monster Yamaha Tech 3. Forward adalah proyek sampingan yang kami lakukan untuk membantu MotoGP. Menambah tim Open tak akan ada gunanya," ujar Jarvis kepada MCN.
Jarvis pun menegaskan level persaingan tim adalah yang utama. "Kami tidak mengambil untung dari proyek ini. Hal terpenting adalah punya tim berkualitas, jadi kami sangat senang Forward menggaet pebalap bagus. Kami tak butuh 4-6 pebalap Open, kami sudah puas dengan dua saja," tutupnya. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yamaha Ogah Tambah Motor Open di MotoGP
Otomotif 10 Desember 2014, 09:00
-
MotoGP 2016, Stefan Bradl ke Pramac Ducati?
Otomotif 7 Desember 2014, 20:00
-
Forward Yamaha: Keputusan Ada di Tangan Bradl
Otomotif 6 Desember 2014, 09:00
-
'Stefan Bradl Lebih Cepat dari Aleix Espargaro'
Otomotif 5 Desember 2014, 19:00
-
Crutchlow: Honda Persis Seperti Dugaan Saya
Otomotif 25 November 2014, 21:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR