Dilansir AFP, Pletikosa mengumumkan keputusan pensiunnya pada hari Sabtu (19/7) waktu setempat.
"Saya mengambil keputusan ini bahkan sebelum berangkat ke Piala Dunia. Saya menyampaikannya kepada (pelatih) Niko Kovac dan dia memahaminya," tutur Pletikosa.
Sebelum Pletikosa, gelandang bertahan 30 tahun Dinamo Kiev Ognjen Vukojevic dan striker 31 tahun Flamengo mantan penggawa Arsenal Eduardo Da Silva sudah terlebih dahulu mengumumkan bahwa mereka mundur dari tim nasional Kroasia.
Di Brasil 2014, Pletikosa tampil tiga kali. Dia gagal membantu Kroasia lolos dari Grup A karena kalah bersaing melawan tuan rumah Brasil dan Meksiko.
Pletikosa meninggalkan pentas internasional dengan 114 caps atas namanya sejak melakoni debut melawan Denmark pada tahun 1999 silam.
Selama ini, Pletikosa sudah tampil di tiga Piala Dunia (2002, 2006, 2014) dan dua Piala Eropa (2008, 2012). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 19 Juli 2014, 20:29

-
Diperlakukan Tak Adil, Eduardo Pensiun Dari Timnas Kroasia
Piala Dunia 16 Juli 2014, 04:32
-
Mandzukic Resmi Bergabung Atletico Madrid
Liga Spanyol 10 Juli 2014, 21:02
-
Chelsea Resmi Gaet Mario Pasalic
Liga Inggris 9 Juli 2014, 21:55
-
Suporter Unik & Kreatif Piala Dunia 2014: Grup A
Open Play 8 Juli 2014, 14:41
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR