Pemain berusia 25 tahun ini mendapatkan kesempatan untuk pertama kalinya dipanggil Vicente Del Bosque membela La Furia Roja. Melawan Italia akan menjadi caps-nya yang pertama di level internasional.
"Saya sangat senang membuat debut di Calderon yang merupakan kandang kami. Bermain lawan Italia selalu menambah motivasi. Saya akan mencoba menjadi diri sendiri dan bermain dengan penuh percaya diri dan dan hasrat tinggi," ujar Costa kepada situs resmi tim Spanyol.
"Saya berada di sini karena usaha saya bersama Atletico dan saya ingin melakukan hal yang sama atau bahkan lebih, menjadi bagian penting dan berguna buat tim. Saya ingin membuktikan kapasitas saya untuk semua yang sudah dikatakan dan apa yang terjadi dalam beberapa bulan terakhir. Saya memiliki keinginan yang besar untuk pertandingan ini."
Costa sendiri merupakan pemain kelahiran Brasil yang memilih untuk membela timnas Spanyol. Ia sempat menjadi rebutan Brasil dan Spanyol sebelum akhirnya memantapkan diri memilih membela tim juara bertahan Piala Dunia itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Sangat Antusias Bermain di Vicente Calderon
Piala Dunia 5 Maret 2014, 23:10 -
Llorente Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Diego Costa
Piala Dunia 5 Maret 2014, 18:08 -
Sebut Iniesta Pemain Terbaik Dunia, Inilah Alasan Prandelli
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 16:21 -
Paolo Maldini, Sosok Idola Carles Puyol
Liga Spanyol 5 Maret 2014, 12:56 -
Xavi Sedih Torres dan Villa Tak Masuk Timnas
Piala Dunia 5 Maret 2014, 12:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR