Bola.net - - Satu pekan sudah berlalu sejak kritik keras terus menghujani Raheem Sterling, rekan setimnya di Manchester City, Kevin De Bruyne pun turut memberikan dukungannya kepada Sterling.
Sterling sudah menjadi pusat kontroversi setelah foto tato mitraliur di kaki kanannya tersebar di media sosial. Yang kemudian terus menjadi topik panas di beberapa media Inggris.
Namun De Bruyne membantah penilaian tersebut, menurutnya tato itu sama sekali berbeda dengan kepribadian Sterling. Baginya Sterling adalah sosok yang sangat baik.
"Dia (Sterling) adalah pemain yang luar biasa. Saya tidak tahu kenapa orang di Inggris selalu mengkritik dia. Dia adalah pria baik," ujar De Bruyne di fourfourtwo.
Bersembunyi di Balik Kibor

"Kenapa banyak orang berbicara soal sesuatu yang tidak mereka pahami? Memang mudah berbicara di balik kibor."
"Saya tidak peduli jika orang-orang berbicara hal seperti itu soal saya. Saya tidak pernah melihat Raheem melakukan hal bodoh," tegas dia.
Media Berlebihan

Terlebih, De Buyne menilai saat ini media terlalu berlebihan dalam mengawal pesepak bola. Bahkan hal-hal yang seharusnya menjadi urusan pribadi sudah diusik oleh media.
"Jika dia (Sterling) mengonsumsi narkoba atau sesuatu yang bodoh saya akan berpikir: 'Oke, ya, itu masalah'. Tapi saat ini anda mendapat pengawasan untuk semua hal," tutup dia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belgia Sudah Hafal Gaya Bermain Tim Inggris
Piala Dunia 7 Juni 2018, 12:34
-
De Bruyne Sebut Pengkritik Sterling Sebagai Pengecut
Piala Dunia 7 Juni 2018, 12:19
-
Terkejutnya De Bruyne Mendengar Sane Dicoret Timnas Jerman
Piala Dunia 6 Juni 2018, 20:43
-
Diserang Yaya Toure, Guardiola Dibela De Bruyne
Liga Inggris 6 Juni 2018, 07:53
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR