Bola.net - - Pelatih Timnas Prancis, Didier Deschamps mengaku menyimpan dendam kepada pelatih Denmark Age Hareide. Deschamps menyebut ia akan meminta anak asuhnya untuk tampil maksimal pada laga nanti malam.
Sebelum Piala Dunia 2018 digelar, Hareide memang sempat melontarkan kritikan keras kepada Timnas Prancis. Ia menyebut Timnas Prancis tidak memiliki sosok pemimpin dan ia juga mengkritik Paul Pogba yang kerap berganti gaya rambut.
Hareide sendiri akan melakoni laga krusial nanti malam. Mereka akan berhadapan dengan Timnas Prancis di partai terakhir grup C.
Deschamps sendiri mengakui bahwa ia ingin anak asuhnya membungkam mulut Hareide dengan kemenangan pada laga tersebut. "Saya rasa dia [Hareide] bebas mengatakan apapun yang dia mau," buka Deschamps kepada The Daily Mail.
Siap Makan Omongan

"Semua orang memang bebas mengeluarkan opini mereka, namun jangan lupa dia juga bertanggung jawab atas semua kata-kata yang keluar dari mulutnya."
"Perkataannya itu sangat tidak menyenangkan. Para pemain saya tahu betul apa yang dia katakan, karena mereka bisa membaca dan mendengar semua yang ia katakan."
Tidak Akan Berbelas Kasihan

"Tidak, kami tidak akan memberikan bantuan apapun kepada mereka [Denmark]."
"Tujuan kami adalah menjadi peringkat pertama di grup ini. Saya tidak akan pernah meminta tim saya untuk bermain imbang. Memang hasil imbang bisa membantu kedua tim, namun saya tidak mau membicarakan tentang mereka [Denmark]." tandasnya.
Mencari Lawan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Denmark vs Prancis: Skor 0-0
Piala Dunia 26 Juni 2018, 23:04
-
Dendam Kesumat, Deschamps Ingin Prancis Lumat Denmark
Piala Dunia 26 Juni 2018, 15:30
-
Deschamps Akan Rombak Skuat Prancis Saat Lawan Denmark
Piala Dunia 26 Juni 2018, 15:20
-
Open Play 26 Juni 2018, 14:11

-
Mampukah Australia Tembus 16 Besar Piala Dunia 2018?
Piala Dunia 26 Juni 2018, 11:44
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR