Bola.net - Pelatih Prancis, Didier Deschamps rupanya tak ingin menganggap remehkan kekuatan Honduras. Menurutnya, tim lawannya kali ini mempunyai gaya permainan yang agresif sehingga bisa menyulitkan timnya.
Prancis akan melakoni laga pertama di Piala Dunia melawan sesama penghuni Grup E Honduras di Porte Algre. Oleh karena itu Deschamps tak ingin gagal di pertandingan perdananya.
"Memang benar tim ini punya gaya permainan yang agresif, mereka semua petarung. Tapi ini di level yang tinggi," ucap Deschamps kepada reporter.
"Namun, saya tidak mau dan tidak pernah mengatakan bahwa ini adalah skuat yang dibentuk hanya dengan pejuang. Tim ini bermain sepak bola. Mereka telah bermain menggunakan sistem yang sama selama dua tahun. Apakah besok akan sama? Saya tidak tahu," tandasnya.[initial]
(sw/ada)
Prancis akan melakoni laga pertama di Piala Dunia melawan sesama penghuni Grup E Honduras di Porte Algre. Oleh karena itu Deschamps tak ingin gagal di pertandingan perdananya.
"Memang benar tim ini punya gaya permainan yang agresif, mereka semua petarung. Tapi ini di level yang tinggi," ucap Deschamps kepada reporter.
"Namun, saya tidak mau dan tidak pernah mengatakan bahwa ini adalah skuat yang dibentuk hanya dengan pejuang. Tim ini bermain sepak bola. Mereka telah bermain menggunakan sistem yang sama selama dua tahun. Apakah besok akan sama? Saya tidak tahu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Houllier Anggap Tiki-taka Belum Usang
Piala Dunia 15 Juni 2014, 14:57 -
Deschamps Waspadai Jiwa Petarung Honduras
Piala Dunia 15 Juni 2014, 13:29 -
Prancis Izinkan Pemain Muslim Berpuasa
Bolatainment 15 Juni 2014, 13:17 -
Deschamps: Prancis Dimata-matai Pesawat Tanpa Awak
Piala Dunia 15 Juni 2014, 04:43 -
Deschamps Nantikan Kegemilangan Benzema
Piala Dunia 15 Juni 2014, 04:24
LATEST UPDATE
-
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30 -
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR