Bola.net - - Agen Sebastian Giovinco tidak bisa mengerti mengapa penyerang Toronto FC tak kunjung dipanggil untuk memperkuat timnas Italia. Menurutnya itu tidak masuk akal.
Pelatih Giampiero Ventura telah merilis daftar skuat yang dia siapkan untuk melawan Spanyol dan Israel. Namun dalam rilis itu tak ada nama Sebastian Giovinco.
Giovinco sendiri baru saja mencetak dua gol kemenangan 3-1 Toronto atas Montreal Impact, membuatnya mencetak rekor 63 gol dalam 97 pertandingan.
"Memang benar sesuatunya akan berjalan baik, tapi Giovinco bukanlah sosok baru. Dia mencetak lebih dari 60 gol dalam dua setengah tahun terakhir, sebuah catatan luar biasa tak peduli kompetisinya apa," ujar sang agen, Andrea D'Amico.
"Mengapa dia tak dipanggil Italia? Saya merasa ini tak masuk akal. Sayang sekali pemain dengan kemampuan seperti dia, dengan karakteristik dan ketajaman seperti dia tak dipanggil," sambungnya.
"Giovinco tahu bagaimana mencetak gol dalam segala situasi, bahkan dari tendangan bebas, dia adalah starter di klubnya dan bintang MLS. Saya tak mengerti mengapa pemain di bangku cadangan tim Italia di panggil, tapi sayangnya ceritanya selalu sama," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Italia Tak Sabar Hadapi Spanyol
Piala Dunia 29 Agustus 2017, 11:03
-
Pelatih Italia: Bursa Transfer Seharusnya Sudah Ditutup!
Piala Dunia 29 Agustus 2017, 10:45
-
Diabaikan Timnas Italia, Agen Giovinco Muntab
Piala Dunia 29 Agustus 2017, 09:45
-
Suso Memang Layak Dipanggil ke Timnas Spanyol
Piala Dunia 27 Agustus 2017, 08:26
-
Skuat Italia Untuk Hadapi Spanyol dan Israel
Piala Dunia 27 Agustus 2017, 00:21
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR