
Les Blues sebenarnya memiliki peluang dua peluang emas untuk mengubah kedudukan. Sayangnya, eksekusi Yanga-Mbiwa dan Karim Benzema harus menemui kokohnya mistar gawang Uruguay. Di sisi lain, tim Asal Amerika Selatan ini sangat jarang menciptakan peluang yang mampu membahayakan gawang Prancis.
Gebrakan awal dilakukan kubu Ayam Jantan melalui striker andalan mereka, Benzema. Akan tetapi, hasil sepakannya masih melambung di atas mistar gawang Fernando Muslera.
Peluang emas tercipta di menit 14. Lagi-lagi striker Real MAdrid tersebut menjadi aktor yang mampu membahayakan pertahanan Uruguay. Akan tetapi, kiper Muslera kali ini sigap untuk mengamankan gawangnya sehingga skor tetap sama kuat.
Uruguay hampir tidak pernah menciptakan peluang yang berarti. Akhirnya pada menit 42, Diego Forlan berusaha melakukan tembakan jarak jauh yang masih melebar di sisi kiri gawang Hugo Lloris.
Babak kedua tidak banyak mengalami perubahan. Prancis tetap mendominasi pertandingan dan Benzema lagi-lagi menjadi aktor dalam usaha keras Prancis. Meski begitu usahanya masih harus terhadang kiper Uruguay.
Pada menit 60, Benzema kembali menciptakan peluang emas. Sepakannya dari jarak 18 yard seolah akan membuka keunggulan tim asuhan Didier Deschamps. Akan tetapi, kali ini sepakannya harus membentur kokohnya mistar gawang.
Peluang terbaik Uruguay didapat melalui kaki Sebastian Abreu. Ia melepaskan tembakan keras dari sisi kanan kotak penalti Prancis. Sayangnya, bola tersebut masih bisa diselamatkan oleh Lloris yang bermain cukup cemerlang kala itu.
Hingga peluit tanda berakhirnya pertandingan, kedua tim tetap tidak bisa mencetak satu gol pun. Skor kacamata pun menjadi hasil akhir pertandingan Prancis vs Uruguay. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Friendly: Skor Kacamata Akhiri Duel Prancis vs Uruguay
Piala Dunia 16 Agustus 2012, 05:40
-
Data dan Fakta: Prancis vs Uruguay
Piala Eropa 15 Agustus 2012, 16:07
-
Preview: Prancis vs Uruguay, Era Deschamps Dimulai
Piala Eropa 15 Agustus 2012, 15:00
-
Benzema Dan Ribery Diadili Atas Kasus Prostitusi
Bolatainment 15 Agustus 2012, 06:31
-
Dipanggil Timnas Prancis, Varane Berutang Madrid
Piala Eropa 11 Agustus 2012, 17:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR