
Tengah pekan kemarin, skuat The Three Lions baru saja memastikan diri lolos ke Brasil tahun depan, usai mengalahkan Polandia 2-0 dalam pertandingan pamungkas babak kualifikasi grup H zona Eropa.
Gerrard, yang juga menyumbangkan gol di laga tersebut, mulai memikirkan kondisi yang akan menghinggapi tim besutan Roy Hodgson di turnamen tahun depan. Ia pun berharap agar publik tetap bersikap realistis, salah satunya dengan pemberitaan yang tidak justru menjadi bumerang.
"Yang terpenting saat ini adalah bahwa publik tak boleh terlena dan mulai menempatkan kami sebagai favorit, menganggap semua baik-baik saja dan kami adalah tim yang fantastis," tutur kapten klub Liverpool itu.
"Pengalaman saya ke Piala Dunia adalah publik selalu bicara soal generasi emas dan menjagokan kami, kepercayaan diri lebih, hal-hal semacam itu. Namun semua hanya akan menghadirkan tekanan palsu, tekanan yang tidak adil."
Ditambahkannya bahwa Piala Dunia merupakan sebuah kompetisi yang ketat dan sulit. Ia pun meminta agar publik tak kembali berekspektasi tinggi, meski timnas Inggris juga bakal terus berbenah guna menemukan pakem terbaik di Brasil. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 18 Oktober 2013, 15:35

-
Townsend Tak Merasa Dihina Hodgson
Piala Dunia 18 Oktober 2013, 10:54
-
Gerrard Berharap Pers Inggris Tak Berlebihan di Piala Dunia
Piala Dunia 18 Oktober 2013, 01:43
-
Roy Hodgson Klarifikasi Kasus Rasisme Townsend
Piala Dunia 17 Oktober 2013, 16:10
-
Rooney: Hodgson Bukan Pelatih Rasis
Piala Dunia 17 Oktober 2013, 15:57
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR