Suporter tuan rumah sudah bersorak saat pertandingan baru berjalan dua menit. Adalah Miranda yang mampu mencatatkan namanya di papan skor setelah dia memaksimalkan umpan dari Neymar untuk membobol gawang David Ospina.
Namun Kolombia mampu menyamakan kedudukan pada menit ke-36. Bek Brasil, Marquinhos mencetak gol bunuh diri setelah usahanya dalam mencoba menghalau umpan dari James Rodriguez justru masuk ke gawang kiper Alisson. Skor 1-1 bertahan hingga babak pertama berakhir.
Brasil sendiri mencoba untuk terus memberikan tekanan di babak kedua. Usaha tersebut akhirnya berbuah setelah Neymar memastikan gol kemenangan tuan rumah usai bekerja sama dengan Philippe Coutinho pada menit ke-74. Gol tersebut menjadi gol terakhir yang tercipta pada laga tersebut.
Dengan tambahan tiga poin tersebut, Brasil kini ada di posisi kedua klasemen sementara dengan raihan 15 poin, atau hanya terpaut satu poin dari Uruguay yang ada di posisi pertama klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Conmebol. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tite Minta Fans Brasil Bersikap Tenang dan Sabar
Amerika Latin 7 September 2016, 18:30
-
Performa Skuat Brasil Mulai Meningkat, Tite Sumringah
Amerika Latin 7 September 2016, 18:08
-
5 Pemain Yang Bisa Pecahkan Rekor Transfer Paul Pogba
Editorial 7 September 2016, 10:38
-
Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Brasil 2 - 1 Kolombia
Open Play 7 September 2016, 10:31
-
Gol Neymar Bawa Brasil Kalahkan Kolombia
Piala Dunia 7 September 2016, 10:08
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR