Bola.net - - Pelatih Timnas Inggris, Gareth Southgate memberikan pujian kepada penyerang mudanya, Marcus Rashford. Southgate menilai Rashford telah menunjukan kebolehannya sebagai penyerang top bagi The Three Lions.
Dini hari tadi Inggris melaksanakn partai uji coba terakhir sebelum Piala Dunia 2018. Mereka menantang wakil Amerika Utara, Kosta Rika di Elland Road.
Pada laga tersebut, Southgate mempercayakan Rashfrod sebagai starter. Penyerang Manchester United itu tampil impresif di mana ia mencetak gol pembuka Inggris pada laga uji coba tersebut.
Southgate sendiri mengaku sangat puas dengan performa sang striker dan ia berharap Rashford bisa mempertahankannya di Rusia nanti. "Apa yang paling membuat saya senang hari ini adalah Marcus sangat menikmati permainannya dan malam ini dia bermain dengan sangat percaya diri," ujar Southgate di halaman resmi FA.
Performa Tingkat Tinggi

"Saya pikir hari ini Rashford mampu menghubungkan permainan tim ini dengan baik. Kemampuannya untuk berlari di antara para bek lawan dan melewati mereka di area penalti merupakan hal yang bagus."
"Malam ini dia mencetak gol yang sangat bagus. DIa juga bekerja sangat keras untuk tim ini untuk menekan dan mematikan langkah lawan."
Semakin Percaya Diri

"Marcus adalah pemain Manchester United jadi dia mendapatkan cemoohan saat awal laga. Namun pada akhir laga para fans mulai bersorak untuknya dan itu menunjukan betapa bagusnya permainannya. Saya sangat senang dengan hal itu." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rashford Lebih Jago di Timnas Inggris Ketimbang MU
Piala Dunia 8 Juni 2018, 15:40
-
Southgate: Banyak Yang Lupa Rashford Masih Muda
Piala Dunia 8 Juni 2018, 11:45
-
Southgate Sakit Kepala Untuk Tentukan Starter Inggris
Piala Dunia 8 Juni 2018, 11:30
-
Inggris vs Kosta Rika, Southgate Puji Performa Rashford
Piala Dunia 8 Juni 2018, 11:15
-
Jadi Korban Rasisme, Bos Inggris Prihatin dengan Rose
Piala Dunia 7 Juni 2018, 11:03
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR