Bola.net - - Penyerang Portugal, Andre Silva mengatakan bahwa salah satu kunci kesuksesan tim mereka dan juga yang membuatnya beda dari tim lain adalah soliditas dan kebersamaan dalam tim.
Portugal secara mengejutkan mampu memenangkan Euro 2016 lalu saat di awal turnamen tak banyak yang memprediksinya. Namun Cristiano Ronaldo dkk mampu tampil mengejutkan dengan permainan yang solid dan kompak.
Dengan kesuksesan memenangkan Euro 2016, tim asuhan Fernando Santos ini pun mendapatkan tiket tampil di Piala Konfederasi 2017. Turnamen pemanasan sebelum digelarnya Piala Dunia 2018 yang mempertemukan para juara.
Jelang pertandingan pertama Portugal melawan Meksiko, Andre Silva ditanya tentang apa yang membuat Seleccao saat ini begitu spesial.
"Dengan hormat ini adalah kesatuan kami. Tahu bahwa saya bisa mempercayai para pemain di sekitar saya," ujarnya di situs resmi FIFA.
"Bahwa orang di sebelah saya akan melakukan segalanya untuk saya, dan bahwa saya akan melakukan segalanya untuk mereka, dan bahwa kami tak akan menyerah sampai akhir," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Tak Menjadi Perhatian Khusus Pelatih Meksiko
Piala Dunia 18 Juni 2017, 10:09
-
Rahasia Duet Tajam Silva-Ronaldo Bersama Portugal
Piala Dunia 18 Juni 2017, 07:14
-
Patricio: Portugal Ingin Menangkan Piala Konfederasi
Piala Dunia 18 Juni 2017, 04:40 -
Patricio: Ronaldo Panutan Terbaik
Piala Dunia 18 Juni 2017, 04:20
-
Andre Silva Sejak Dulu Impikan Main Bareng Ronaldo
Piala Dunia 18 Juni 2017, 03:26
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR