Mantan asisten Jurgen Klinsmann tersebut mencontohkan kesuksesan yang diraih oleh Mesut Ozil dan Sami Khedira, usai mereka mencoba untuk meninggalkan Bundesliga dan memulai petualangan baru.
"Saya tidak akan sedih jika ada beberapa pemain saya bermain di negara lain dan melihat kebudayan yang berbeda dan pelatih yang baru," tutur Loew menurut laporan ESPN.
"Mesut Ozil dan Sami Khedira merupakan contoh dan hal tersebut bisa memberikan nilai plus dan mereka bisa mempelajari banyak hal baru, jadi saya pikir amat penting bagi seorang pemain jika ia mencoba untuk bermain di luar negeri," pungkasnya.
Toni Kroos disebut-sebut akan meninggalkan Bayern di musim panas ini untuk menuju Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:00

-
Schweinsteiger Waspadai Performa Benzema
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:46
-
Sakho: Prancis Punya Semangat Bagus
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:14
-
Thomas Muller Absen Lawan Prancis Karena Flu?
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:36
-
Toni Kroos: Jerman Lebih Baik Dari Prancis
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:33
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR