Luis Suarez dijatuhi hukuman larangan bertanding sembilan kali bersama timnas Uruguay lantaran menggigit Giorgio Chiellini di Piala Dunia. Awalnya hukuman itu berlaku dalam semua pertandingan resmi Uruguay.
Namun setelah lobi dilakukan, FIFA memutuskan hukuman itu hanya berlaku dalam laga kompetitif resmi. Suarez masih harus menjalani sisa hukumannya ketika Uruguay bertanding secara kompetitif.
Perubahan sikap FIFA ini juga untuk menanggapi keputusan CAS yang menyatakan hukuman Suarez di klub hanya larangan bertanding di ajang resmi saja. Besar kemungkinan Suarez akan bermain bagi Uruguay dalam dua laga persahabatan pada Oktober nanti.
Kabar ini disambut gembira kubu Uruguay karena kehadiran Suarez diperkirakan bakal menarik minat lebih banyak penonton. Barcelona juga tak kalah girang karena Suarez memang membutuhkan latih tanding yang lebih banyak. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Saya Tetap Seorang Gooner
Liga Inggris 8 September 2014, 22:42
-
Fabregas: Saya Simpan Memori Indah di Barca
Liga Spanyol 8 September 2014, 21:36
-
Fabregas Bicarakan Transfer ke Chelsea dan Mourinho
Liga Inggris 8 September 2014, 21:20
-
Luis Suarez Bakal Kembali Lebih Cepat?
Piala Dunia 8 September 2014, 19:59
-
Barca Pernah Coba Rayu Alcacer
Liga Spanyol 8 September 2014, 19:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR