
Bola.net - Pedro Neto layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Luksemburg vs Portugal, duel matchday 3 Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa, Rabu (31/3/2021).
Sempat tertinggal terlebih dahulu, Portugal berbalik unggul dan mengunci kemenangan dengan skor 3-1.
Luksemburg sempat unggul terlebih dahulu lewat gol Gerson Rodrigues di menit ke-30. Kemudian Portugal membalas tiga gol melalui aksi Diogo Jota (45'), Cristiano Ronaldo (50'), dan Joao Palhinha (80').
Kemenangan ini penting bagi Portugal untuk mengamankan puncak klasemen sementara Grup A dengan 7 poin, unggul selisih gol dari Serbia.
Neto masuk ubah laga
Neto bermain sebagai pengganti di laga ini, tapi dia terbukti bisa membawa dampak besar untuk kemenangan tim.
Dia bermain di menit ke-41, menggantikan Joao Felix. Lalu membuat assist untuk gol Diogo Jota yang membuat Portugal menyamakan kedudukan.
Neto kemudian kembali membuat assist di babak kedua, kali ini untuk gol ketiga Portugal yang dicetak Joao Palhinha.
Dua assists dan performa apik ini mengantar Neto mendapatkan rating 8,0 di Whoscored, hanya kalah daru Nuno Mendes.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Akhirnya Cetak Gol, Portugal Kalahkan Luksemburg
Galeri 31 Maret 2021, 17:28
-
Man of the Match Luksemburg vs Portugal: Pedro Neto
Piala Dunia 31 Maret 2021, 04:19
-
Hasil Pertandingan Luksemburg vs Portugal: Skor 1-3
Piala Dunia 31 Maret 2021, 03:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR