Mantan pelatih Manchester United yang dipecat usai kurang dari satu tahun menjabat itu menganggap Rooney akan bertekad untuk menunjukkan kemampuannya yang terbaik di Brasil dan Inggris harus memanfaatkan hal tersebut.
"Wayne akan sangat ingin menunjukkan semua orang apa yang bisa ia lakukan. Ia tahu bahwa ini akan amat penting untuk dirinya. Ia amat ingin melakukan pekerjaannya dengan baik. Namun anda harus ingat bahwa faktor lawan juga bisa membuat seorang pemain mengalami situasi sulit," tutur Moyes pada The Telegraph.
"Ia juga akan membutuhkan servis yang bagus dan pemain yang hebat di sekitarnya. Wayne tidak bisa membuat semuanya bekerja hanya dengan dirinya sendiri. Portugal punya Ronaldo dan rekan tim yang membantunya. Wayne juga harus mendapat dukungan seperti itu," pungkasnya.
Rooney dimainkan sebagai sayap dan mencetak satu gol kala Inggris bermain imbang 2-2 melawan Ekuador di laga ujicoba belum lama ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Yakin Rooney Akan Bersinar di Piala Dunia
Piala Dunia 6 Juni 2014, 18:35
-
Van Gaal Kecewakan Meulensteen
Liga Inggris 6 Juni 2014, 17:53
-
Van Gaal Mengaku Bisa 'Musuhi' Pemainnya
Liga Inggris 6 Juni 2014, 13:40
-
Moyes: Saya Butuh Lebih Banyak Waktu di United
Liga Inggris 6 Juni 2014, 12:00
-
Moyes Ajarkan Hodgson Cara Mainkan Rooney
Piala Dunia 6 Juni 2014, 11:18
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR