Sembilan gol sudah disarangkan oleh Negredo dari 18 laga yang sudah ia ikuti di Premier League musim ini. Otomatis capaian tersebut membuat Negredo menjadi salah satu penyerang paling ditakuti di Inggris.
"Akan fantastis andai saya bisa menjadi penyerang untuk Spanyol di Piala Dunia," tutur Negredo menurut laporan yang dilansir oleh Manchester Evening News.
"Namun ada kompetisi yang sangat sulit. Anda hanya harus melakukan apa yang anda bisa, bermain baik, mencetak gol, dan berharap pelatih memilih anda," tutupnya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Apakah Negredo bakal mendapat kesempatan untuk membela La Roja di Brasil pertengahan tahun ini? [initial]
(men/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Negredo Tak Ngeri Kekuatan Messi
Liga Champions 15 Februari 2014, 22:31
-
Negredo: Kuasai Bola, Kunci 'Cekik' Barca
Liga Champions 15 Februari 2014, 22:17
-
Negredo: Premier League Lebih Berkualitas Dari La Liga
Liga Inggris 15 Februari 2014, 22:06
-
Negredo: Main di Piala Dunia Bakal Fantastis
Piala Dunia 15 Februari 2014, 21:51
-
Pellegrini: Neymar, Alternatif dan Ancaman
Liga Champions 15 Februari 2014, 20:43
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR