Aksi Neymar tersebut rupanya disaksikan oleh para pemain Barca yang masuk dalam timnas Spanyol. Sembilan pemain Barca tersenyum senang ketika Neymar berhasil mencetak gol tersebut.
"Itu adalah pertama kalinya dia mendapatkan bola dan lihat apa yang dia lakukan," puji Xavi Hernandez. Secara umum, para pemain Barca di timnas Spanyol senang dengan penampilan Neymar.
Meski sudah resmi menjadi bagian Barcelona FC, Neymar belum sempat bertemu secara resmi dengan rekan-rekan barunya. Ia hanya sehari berada di Barcelona untuk menandatangani kontrak dan diperkenalkan kepada publik Camp Nou.
Para pemain Barca mungkin merasa lega karena Neymar bisa menjadi alternatif bagi Lionel Messi nantinya. Pasalnya, musim lalu Messi mencetak 37,4 persen dari seluruh gol Barca. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Mulai Terbiasa Jadi Cadangan
Piala Dunia 17 Juni 2013, 21:00
-
Para Pemain Barca Tersenyum Melihat Gol Neymar
Piala Dunia 17 Juni 2013, 18:59
-
Tabarez: Uruguay Malu Kalah Dari Spanyol
Piala Dunia 17 Juni 2013, 13:50
-
'Spanyol Jelas Lebih Superior Ketimbang Uruguay'
Piala Dunia 17 Juni 2013, 11:34
-
Iniesta: Selalu Penting Menang di Laga Awal
Piala Dunia 17 Juni 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR