
Bola.net - - Pelatih Inggris, Gareth Southgate mengkonfirmasi bahwa Adam Lallana akan dipantau kondisinya oleh tim medis sebelum memastikan kondisi terbarunya usai lawan Spanyol.
Adam Lallana memulai pertandingan melawan Spanyol dengan sangat apik dengan mencetak gol pada menit ke-9 lewat titik penalti. Namun pada menit ke-27 dirinya ditarik keluar untuk digantikan Theo Walcott usai berbenturan dengan Thiago Alcantara.
Lallana pun terlihat kesakitan sehingga tak bisa melanjutkan pertandingan dan bisa terancam absen saat melawan Southampton akhir pekan ini. Namun Southgate mencoba mendinginkan situasi.
Adam Lallana cedera saat lawan Spanyol.
"Dia akan diperiksa oleh tim medis. Ini memalukan," ujarnya usai pertandingan.
"Dia pesepakbola cerdas, sangat berbakat yang sekarang mulai menambahkan golnya untuk Inggris. Dia adalah kunci bagaimana kami ingin bermain malam ini," tandasnya.
Inggris sendiri pada pertandingan itu harus puas bermain imbang 2-2 melawan Spanyol. Sempat unggul dua gol lebih dahulu lewat gol Lallana dan Jamie Vardy, tuan rumah justru kebobolan dua gol di menit akhir lewat gol Iago Aspas dan Isco.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Lallana Diperkirakan Tak Parah
Piala Dunia 16 November 2016, 17:50
-
'Rooney Dipulangkan Karena Cedera, Bukan Karena Mabuk-mabukan'
Piala Dunia 16 November 2016, 14:45
-
Iago Aspas Bahagia Jebol Gawang Inggris
Piala Dunia 16 November 2016, 13:47
-
Cadangkan Rashford, Ini Alasan Southgate
Piala Dunia 16 November 2016, 12:42
-
Buffon 167 Caps, Samai Rekor Casillas
Piala Dunia 16 November 2016, 12:15
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR