Hazard memang dikenal sebagai salah satu pemain bertalenta The Blues saat ini. Namun ia dianggap masih gagal memberikan performa yang impresif seperti yang ia tunjukkan di level klub.
"Statistik menunjukkan bahwa Eden sedang berkembang. Lima gol termasuk dua gol penalti dari hampir 50 caps internasional. Tapi itu belum cukup," ungkap Wilmots kepada L'Avenir.
"Saya mencetak 29 gol buat Belgia dan saya kurang bertalenta. Saya suka Eden, tapi saya menuntut dia agar bisa lebih hebat lagi. Eden tahu apa yang saya harapkan dari dia dan saya tidak akan mentolerir kemalasan. Apabila dia melakukannya lagi berarti itu sudah terlalu sering."
Kecemasan Wilmots ini memang cukup beralasan karena ia tengah fokus mempersiapkan Belgia bertarung di Piala Dunia 2014 mendatang. Di turnamen itu Hazard dkk tergabung dalam Grup H bersama Algeria, Rusia, dan Korea Selatan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Hazard di Timnas Belgia Dianggap Malas
Piala Dunia 19 Maret 2014, 23:39
-
Hazard Ingin Nodai Laga ke-1000 Wenger
Liga Inggris 19 Maret 2014, 21:48
-
Hazard Justru Jagokan Tim Lain Juara Liga Champions
Liga Champions 19 Maret 2014, 17:43
-
Hamann: Chelsea Telah Berubah Jadi Hazard FC
Liga Champions 19 Maret 2014, 17:29
-
Mourinho Sebut Masa Depan Balotelli Adalah Milan
Liga Inggris 19 Maret 2014, 17:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR