Seperti diketahui, La Furia Roja yang berstatus juara bertahan justru harus mengepak koper lebih awal di turnamen yang digelar di Brasil tersebut setelah kalah 1-5 dari Belanda dan 0-2 dari Chile.
Pencapaian terbaru yang diraih anak asuh Vicente Del Bosque tersebut membuat banyak orang menyarankan untuk melakukan perubahan total dalam komposisi skuat Spanyol saat ini. Namun menurut mantan pemain Barcelona tersebut, dalam skuat Spanyol masih banyak pemain berkualitas yang masih mampu tampil di level top.
"Kami memiliki pemain hebat, dan sementara beberapa dari mereka mungkin telah ikut ambil bagian dalam turnamen terakhir. Kami harus membiarkan mereka dan pelatih mendiskusikan masa depan, dan tak mengambil keputusan yang tergesa-gesa," ujarnya.
"Saya masih percaya bahwa skuat saat ini sangat bagus dan akan ada pemain berkualitas di tahun-tahun mendatang. Sekarang kami harus kuat dan melihat masa depan serta belajar dari kesalahan," tandasnya. (fifa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puyol: Spanyol Punya Banyak Pemain Berkualitas
Piala Dunia 22 Juli 2014, 19:15
-
Puyol: Spanyol Tak Butuh Revolusi
Piala Dunia 22 Juli 2014, 18:41
-
Neymar: Sepakbola Brasil Tertinggal Dari Jerman dan Spanyol
Piala Dunia 19 Juli 2014, 00:22
-
Kroos: Saya Telah Berbicara Dengan Khedira
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 03:17
-
Kroos: Madrid Selangkah Lebih Maju Dari Bayern
Liga Spanyol 18 Juli 2014, 02:07
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR