Cristiano Ronaldo, sang pencetak gol kemenangan di laga semalam, juga mengakui hal itu. Ia pun mewajibkan rekan-rekan setimnya untuk kembali tampil ganas dan membuat gol saat bermain di Swedia.
"Kami cukup senang dengan hasil ini, hari Selasa nanti kami akan menghadapi satu lagi pertempuran. Kami mungkin akan berlaga dengan membawa keunggulan tipis, namun ini lebih baik dari hasil imbang," jelas Ronaldo menurut laporan yang diturunkan oleh Goal.
"Akan lebih baik jika kami mencetak gol lagi tadi, dan sekarang, kami mungkin wajib untuk mencetak gol di Swedia. Kami akan memberikan yang terbaik dan tak ada seorang pun yang ingin melewatkan Brasil tahun depan," tutupnya.
Ronaldo di laga semalam sejatinya mampu menambah raihannya menjadi dua. Namun sayang, ada satu tendangan akuratnya yang hanya menerpa mistar gawang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Ronaldo Pemain Terbaik Dunia
Liga Spanyol 16 November 2013, 23:50
-
Mengais CR7 Baru, United Intai Winger Belia Sporting
Liga Inggris 16 November 2013, 14:19
-
ANALISIS: Portugal 1-0 Swedia, Menang Sayap dan Kreativitas
Editorial 16 November 2013, 11:25
-
Bento: Swedia Cuma Punya Satu Peluang Cetak Gol
Piala Dunia 16 November 2013, 09:16
-
Ronaldo: Wajib Jebol Gawang di Swedia
Piala Dunia 16 November 2013, 09:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR