"Saya yakin Brasil pasti jadi juara," ujar Roy, pada Bola.net.
"Dari nama saja, Brasil terdengar mirip dengan berhasil," sambungnya dengan nada berseloroh.
Lebih lanjut, Roy menambahkan, secara teknis anak asuh Luiz Felipe Scolari memiliki kelebihan dibanding lawan-lawannya. Terlebih lagi, pada gelaran Piala Dunia kali ini, Brasil berstatus tuan rumah.
"Ada banyak faktor. Tapi, sebagai tuan rumah tentu akan menjadi kekuatan tersendiri bagi mereka," tandasnya.
Dalam perhelatan kali ini, Brasil berada di Grup A bersama Kroasia, Kamerun dan Meksiko. Pada pertandingan perdana, Jumat (13/06) dini hari nanti, Selecao bakal menghadapi Kroasia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Suryo: Brasil Pasti Berhasil
Piala Dunia 12 Juni 2014, 11:07
-
Menpora Dorong PSSI Berikan Jalan Keluar Bagi Litvinov
Bola Indonesia 11 Juni 2014, 14:35
-
Euforia Piala Dunia 2014, Kemenpora Bikin Rumah Bola
Piala Dunia 11 Juni 2014, 13:06
-
Menpora Dukung Brasil Juara Piala Dunia 2014
Piala Dunia 11 Juni 2014, 11:09
-
Lupa Bayar Makan Siang, Roy Suryo Minta Maaf di Twitter
Bola Indonesia 24 Maret 2014, 10:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR