Inggris sukses mengalahkan Swedia di babak perempat final. Di sisi lain Kroasia sukses mengalahkan tuan rumah Rusia.
Inggris dan Kroasia kemudian berduel di Luzhniki Stadium pada Kamis (12/07) dini hari WIB. Pertandingan ini mempertemukan dua pemain dari satu klub yang sama, Liverpool.
Di skuat Inggris ada nama Jordan Henderson. Sementara itu di skuat Kroasia ada Dejan Lovren.
(lfc/dim)
Pilihan Klopp

Klopp tentu tak melewatkan pertandingan tersebut. Apalagi Henderson dan Lovren sama-sama menjad pilar penting kedua tim.
Laga Kroasia vs Inggris itu sendiri berlangsung cukup seru. Pada akhirnya Lovren berhasil mengungguli Henderson karena timnya menang 2-1.
Klopp mengaku pertandingan itu terasa sedikit aneh baginya untuk memilih karena kedua tim diperkuat anak asuhnya. Namun pada akhirnya ia bisa menjatuhkan pilihannya pada The Three Lions.
“Itu benar-benar perasaan yang aneh. Saya tinggal di Inggris dan memiliki dua pemain di tim Inggris, jadi saya sedikit lebih condong untuk mendukung Inggris,” ujarnya pada situs resmi The Reds.
Laga Bagus

Klopp lantas mengatakan bahwa ia terkesan dengan pertandingan itu. Menurutnya laga itu berlangsung sesuai ekspektasinya.
“Ini adalah pertandingan yang sangat intens, sebagaimana semifinal seharusnya. Kedua tim memainkan sepakbola yang lebih baik di turnamen ini tetapi itu adalah pertandingan kedua hingga terakhir dari musim yang sangat panjang untuk semua pemain," terangnya.
“Itu adalah pertanda lagi bagaimana sebuah laga dapat berubah dalam satu detik. Inggris lebih atau kurang mengendalikan permainan, Kroasia tampak kelelahan di sebagian laga - dan kemudian mereka mencetak gol dan mendapat dorongan nyata," tandasnya.
Berita Video

Berita video VLOG langsung dari Moscow, Rusia, pada semifinal Piala Dunia 2018, Kroasia vs Inggris.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Angin Segar Bagi Liverpool dan Madrid Dalam Perburuan Alisson
Liga Italia 13 Juli 2018, 20:53
-
Potong Masa Liburan, Shaqiri Tes Medis di Liverpool
Liga Inggris 13 Juli 2018, 18:23
-
Suatu Hari, Publik Akan Sadar Dengan Kemampuan Henderson
Piala Dunia 13 Juli 2018, 15:53
-
Liverpool Ajukan Tawaran Kedua Untuk Domagoj Vida
Liga Inggris 13 Juli 2018, 15:00
-
Gerrard Yakin Henderson Akan Jadi Lebih Baik Lagi Usai Piala Dunia 2018
Piala Dunia 13 Juli 2018, 01:55
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR