
Nama mantan pemain Athletic Bilbao itu memang tidak nampak pada skuad yang dibawa Del Bosque, untuk melakoni laga Kualifikasi Piala Dunia 2014 kontra Finlandia dan Prancis.
Keputusan Del Bosque untuk tidak menyertakan anggota tim Olimpiade Spanyol itu sempat menuai sejumlah pertanyaan. Akan tetapi sang pelatih mempertimbangkan penurunan performa yang ditunjukkan Martinez bersama Die Roten.
Pertimbangan tersebut menjadi alasan sikap gelandang 24 tahun itu, untuk menerima keputusan sang pelatih. Meski mengakui pentingnya karier timnas, namun ia tetap menghormati keputusan Del Bosque.
"Saya tidak marah dengan Del Bosque. Ia adalah orang yang membawa saya ke Piala Dunia, meski usia saya masih 20 tahun. Saya berhutang banyak kepadanya," tutur Martinez.
"Saya tidak akan marah dengan semua yang terjadi, karena ia berkata saya sedang tidak dalam performa terbaik. Saya tahu yang ia katakan hanya untuk memotivasi saya, agar kembali tampil baik seperti biasanya. Namun timnas masih sangat penting bagi saya." (tz/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deschamps: Lawan Spanyol Kami Takkan Bertahan
Piala Dunia 23 Maret 2013, 23:00
-
Tak Masuk Skuad, Martinez Hormati Keputusan Del Bosque
Piala Dunia 23 Maret 2013, 22:12
-
Del Bosque: Hasil Kontra Finlandia Tampak Mustahil
Piala Dunia 23 Maret 2013, 11:10
-
Valbuena Senang Sekaligus Puas Dengan Penampilan Prancis
Piala Dunia 23 Maret 2013, 07:24
-
Ramos: Spanyol Hanya Tidak Beruntung
Piala Dunia 23 Maret 2013, 06:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR