
Bola.net - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir memastikan pelatih Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 bukanlah Shin Tae-yong, melainkan Bima Sakti Tukiman.
Bima Sakti dipilih menukangi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 karena PSSI ingin memberikan kesempatan kepada pelatih muda untuk unjuk gigi. Sebelumnya, arsitek berusia 47 tahun itu berstatus juru taktik Timnas Indonesia U-16 sejak 2019.
"Kami rasa akan memberikan kesempatan kepada coach Bima. Kita perlu coach-coach muda," ujar Erick Thohir saat sesi jumpa pers di Gedung Danareksa, Jakarta Pusat, Sabtu (24/6).
"Jadi kami akan memberikan kepada coach Bima Sakti, dan nanti kami akan diskusikan di Komite Eksekutif (Exco) pasti ada pendampinglah karena ini kejuaraan dunia," katanya menambahkan.
Kembangkan Pelatih Lokal
Menurut Erick Thohir, pelatih lokal harus dikembangkan. Di Timnas Indonesia senior asuhan Shin Tae-yong juga sudah melibatkan pelatih lokal, begitu pun di Timnas Indonesia U-23 arahan Indra Sjafri.
“Di kepemimpinan coach Shin Tae-yong itu ada pelatih Nova Arianto dan pelatih-pelatih baru sekarang. Indra Sjafri banyak coach muda, ada Kurniawan. Saya rasa positif," imbuh Erick Thohir.
Adapun, Piala Dunia U-17 2023 akan digelar di Indonesia pada 10 November hingga 2 Desember 2023. Indonesia ditunjuk FIFA sebagai tuan rumah pada Jumat (23/6) malam WIB, menggantikan Peru.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- Erick Thohir Belum Bisa Berikan Target untuk Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023, Begini
- Keputusan PSSI Soal Jadwal Konser Coldplay yang Bentrok dengan Piala Dunia U-17 2023
- Rebutan GBK: Jadwal Piala Dunia U-17 Bentrok dengan Jadwal Konser Coldplay
- Serba-Serbi Piala Dunia U-17: Segala Hal yang Perlu Anda Tahu
- Daftar Negara Peserta Piala Dunia U-17: Indonesia Tuan Rumah, Wakil Asia Lainnya Masih Menunggu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia Pakai VAR?
Piala Dunia 24 Juni 2023, 18:46
-
Liga 1 2023/2024 Tetap Jalan Berbarengan dengan Piala Dunia U-17 2023
Bola Indonesia 24 Juni 2023, 18:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR