Bolivia berhasil membatasi peluang-peluang Spanyol di babak pertama, namun memasuki babak kedua gawang Quinonez dibobol dua kali.
Wasit Jemini menunjuk titik putih karena pelanggaran terhadap Javi Martinez dalam skema tendangan sudut, Fernando Torres sukses menjalankan eksekusi penalti di menit 51.
Gelandang Barcelona FC Andres Iniesta yang masuk menggantikan Juan Mata di awal babak kedua berhasil melepaskan tendangan lengkung dari luar kotak penalti dan mengubah skor menjadi 2-0 menit ke-84.
Dalam pertandingan itu Vicente Del Bosque memberi kesempatan bermain pada defender Athletic Bilbao, Ander Iturraspe selama 90 menit, begitu pula dengan Alberto Moreno.
Sementara penyerang muda Gerard Deulofeu menggantikan Pedro sepuluh menit sebelum pertandingan berakhir.
La Furia Roja masih akan melakoni uji coba menghadapi El Salvador tanggal 8 Juni mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Navas Ngotot Fit untuk Spanyol
Piala Dunia 31 Mei 2014, 23:55
-
Azpilicueta Simpan Asa Starter di Spanyol
Piala Dunia 31 Mei 2014, 21:34
-
Carvajal Kecewa Gagal ke Piala Dunia
Piala Dunia 31 Mei 2014, 19:55
-
Foto: Skuat Final La Furia Roja
Open Play 31 Mei 2014, 19:34
-
Terbang ke Brasil, Mata Girang
Piala Dunia 31 Mei 2014, 19:27
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR