Empat gol Jerman dicetak oleh Toni Kroos menit 24, Mario Gotze menit 45, Jonas Hector menit 59 dan penalti Mesut Ozil menit 75. Satu-satunya gol Azzurri disarangkan Stephan El Shaarawy pada menit 83.
"Kami sedikit terlalu sungkan melawan tim yang hebat, terutama di babak pertama. Kebanggaan kami mulai kembali setelah jeda dan kami berusaha melakukan apa yang diinstruksikan oleh pelatih (Antonio Conte), tapi gol ketiga mereka menjadi pukulan telak bagi kami," kata Acerbi seperti dikutip Football Italia.
"Kekalahan ini seharusnya jadi pelajaran bagi kami, tentang apa yang menunggu di EURO 2016 nanti. Kami perlu meningkatkan level permainan. Kami juga harus memperbaiki keselahan dan coba untuk tidak mengulanginya."
"Pelatih cukup kecewa dan marah, begitu pula kami semua. Kami harus belajar dari kekalahan ini dan tak boleh mengulangi kesalahan yang sama di masa mendatang."
"Saya sendiri akan coba memberikan yang terbaik untuk bisa terpilih masuk skuat ke EURO 2016. Setelah itu, biar pelatih yang memutuskan," pungkas bek Sassuolo tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Tak Parah, Bonucci Cuma Butuh Istirahat Tiga Hari
Liga Italia 30 Maret 2016, 19:40 -
Conte Isyaratkan Tidak Akan Ubah Susunan Tim di Euro
Piala Eropa 30 Maret 2016, 12:59 -
Kalah Dari Jerman, Conte Sebut Anak Asuhnya Kelelahan
Piala Eropa 30 Maret 2016, 12:57 -
Conte Puji Permainan Cemerlang Jerman
Piala Eropa 30 Maret 2016, 12:55 -
Kroos: Jerman Sudah Belajar Dari Kesalahan
Piala Eropa 30 Maret 2016, 11:50
LATEST UPDATE
-
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR