Wales berpeluang besar tampil di turnamen Euro 2016 di Prancis. Pada laga pertama kualifikasi Grup B, Bale dkk sukses mengalahkan Andora. Pekan depan mereka akan menjamu Bosnia-Herzegovina dan Cyprus di Cardiff City Stadium.
"Kami punya potensi besar dan saya ingin membuat sejarah bersama Wales," ucap Bale seperti dilansir Sky Sports.
"Kami memulai dengan awal yang positif di grup dengan meraih tiga poin dan kami rasa kami punya momentum di belakang kami. Kami ingin membawa itu ke pertandingan berikutnya dan mendapatkan hasil yang positif."
Bale sendiri sampai sejauh ini sudah mengemas lima gol dan lima assist dari 12 laga di semua ajang kompetisi yang diikuti Los Blancos musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Berharap Barcelona Bertahan di La Liga
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 21:00
-
Perilaku Buruk, Madrid Urung Uber Vidal
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:56
-
Liverpool dan Arsenal (Masih) Berebut Casillas
Liga Inggris 8 Oktober 2014, 16:16
-
Matang di Empoli, Rugani Dilirik Madrid
Liga Italia 8 Oktober 2014, 16:04
-
Bale Tanggapi Ketertarikan United
Liga Spanyol 8 Oktober 2014, 15:30
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR