Memang banyak keraguan yang muncul dalam persiapan mereka tampil di putaran final Euro 2016 bulan depan. Pasalnya dari nama-nama yang dipanggil banyak terdapat muka-muka baru dalam sebuah kompetisi besar.
Namun menurut Bonucci, lini depan mereka tak bisa diremehkan karena mereka telah membuktikannya sejauh ini.
"Mengapa kami harus optimis dengan serangan? Karena mereka telah melakukannya dengan baik dan telah membuktikan semuanya bahwa mereka bisa menyebabkan masalah bagi siapapun," sambungnya.
"Adalah hal normal kalau kami membutuhkan pengorbanan hebat dan kerendahan hati. Pertahanan tidaklah kuat jika serangan tidak membantu dengan tekanan, dan sebaliknya," tandasnya.
Sebagai informasi, pelati Antonio Conte memanggil nama-nama Eder (Inter), Ciro Immobile (Torino), Lorenzo Insigne (Napoli), Graziano Pelle (Southampton), Simone Zaza (Juventus), Federico Bernardeschi (Fiorentina) dan Stephan El Shaarawy (Roma) dalam skuat sementara Italia untuk Euro.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci Siap Tularkan Mental Juara Juventus ke Skuat Italia
Piala Eropa 26 Mei 2016, 12:30
-
Bonucci: Italia Harus Kerja Keras dan Tetap Rendah Hati
Piala Eropa 26 Mei 2016, 12:02
-
Bagaimana Kans Ogbonna dan Rugani ke Euro? Ini Kata Bonucci
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:49
-
Darmian Senang Dipanggil Ke Skuat Bayangan Italia
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:46
-
Bonucci Bicarakan Lawan Italia di Penyisihan Grup Euro 2016
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR