Perubahan drastis dalam komposisi mereka selain kini dilatih Antonio Conte, Azzurri memang memasukkan banyak pemain muda yang dikombinasikan dengan pemain yang sudah berpengalaman.
Meskipun tak diunggulkan pada Euro kali ini, Bonucci justru meminta status itu membuat mereka tetap rendah hati dan bekerja keras demi mewujudkan target pada Euro di Prancis ini.
"Kami siap memberikan sesuatu yang spesial. Pada momen sulit, Italia selalu mampu keluar dari tekanan dan memberikan sesuatu yang berbeda," ujar Bonucci seperti dilansir Gazzetta World.
"Semua tergantung pada kerja keras, kerendahan hati, perjuangan kami dan kemudian melihat di mana kami bisa pergi. Mengangkat trofi bersama negara adalah mimpi semua pemain," sambungnya.
"Kami memulai bukan sebagai favorit, yang berarti kami dapat melanjutkan jalan kami hingga sampai ke Euro dan berada di bawah radar. Itu semua terserah kami untuk memastikan bahwa Italia dapat menawarkan kejutan yang menyenangkan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci Siap Tularkan Mental Juara Juventus ke Skuat Italia
Piala Eropa 26 Mei 2016, 12:30
-
Bonucci: Italia Harus Kerja Keras dan Tetap Rendah Hati
Piala Eropa 26 Mei 2016, 12:02
-
Bagaimana Kans Ogbonna dan Rugani ke Euro? Ini Kata Bonucci
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:49
-
Darmian Senang Dipanggil Ke Skuat Bayangan Italia
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:46
-
Bonucci Bicarakan Lawan Italia di Penyisihan Grup Euro 2016
Piala Eropa 26 Mei 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25




















KOMENTAR