Bola.net - Timnas Turki akan berhadapan dengan Timnas Italia di matchday 1 Grup A Euro 2020, Sabtu (12/6/2021). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Stadio Olimpico, Roma ini.
Turki belum pernah menang atas Italia. Mereka kalah 7 kali dalam 10 pertemuan sejauh ini (M0 S3 K7).
Turki selalu kalah pada matchday 1 dalam 4 partisipasi mereka sebelumnya di Piala Eropa. Turki juga baru mencetak 1 gol matchday 1, yakni melawan Italia pada edisi 2000.
Italia menang 3 kali dan hanya kalah 1 kali dalam 8 laga matchday 1 terakhirnya di Piala Eropa sejak 1980 (M3 S4 K1). Satu-satunya kekalahan matchday 1 itu adalah 0-3 melawan Belanda pada edisi 2008.
Statistik-statistik Lain
Turki lolos dari Kualifikasi Euro 2020 sebagai runner-up Grup H di belakang Prancis. Turki mengumpulkan 23 poin dari 10 pertandingan mereka. Dari 23 poin itu, 4 di antaranya mereka raih dari Prancis (2-0 kandang, 1-1 tandang).
Turki hanya kebobolan total 3 gol di Kualifikasi Euro 2020, joint best defensive record bersama Belgia. Turki juga mencatatkan 8 clean sheet, lebih banyak daripada tim-tim lain.
Italia lolos dari Kualifikasi Euro 2020 dengan catatan sempurna, yakni menang 10 kali dalam 10 pertandingan Grup J.
Rekor Italia di kota Roma adalah M35 S18 K6.
Italia belum pernah kalah di kota Roma dalam pertandingan-pertandingan Euro dan Piala Dunia. Di putaran final turnamen, rekor Italia di kota Roma adalah M8 S2 K0.
Sumber: UEFA.com
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- WAGs Piala Eropa: Melisa Kerman, Pevoli Cantik Penakluk Hati Gelandang Turki
- WAGs Piala Eropa: Leonita Lekaj, si Cantik Blasteran Kosovo - Albania
- WAGs Piala Eropa: Sophie Christin yang Cantik dan Menawan Hati
- Siap-siap Terpana, Inilah 10 WAGs Paling Aduhai di Euro 2020
- WAGs Piala Eropa: Christina Ginter yang Ayu dan Murah Senyum
- WAGs Piala Eropa: Doina Turcanu yang Cantik dan Anggun
- WAGs Piala Eropa: Georgina Rodriguez, 'Kaptennya' Tim Nasional Portugal
- WAGs Piala Eropa: Alice Campello, Kembangnya La Furia Roja
- WAGs Piala Eropa: Marija Grbesa, si Cantik dari Kroasia
- WAGs Piala Eropa: Zulay Pogba yang Jarang Tersorot Kamera
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Euro 2020: Turki vs Italia
Piala Eropa 10 Juni 2021, 14:32
-
Prediksi Euro: Turki vs Italia 12 Juni 2021
Piala Eropa 10 Juni 2021, 14:31
-
Modal Timnas Italia di Euro 2020: Lebih Dari 2 Tahun Tidak Pernah Kalah!
Piala Eropa 10 Juni 2021, 13:25
-
Jadwal Euro 2020: Laga Pembuka Turki vs Italia Siaran Langsung di RCTI
Piala Eropa 10 Juni 2021, 12:14
-
Jadwal Lengkap Timnas Italia di Euro 2020
Piala Eropa 9 Juni 2021, 10:15
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR