Prancis berhasil mengalahkan Belanda dengan skor tipis 3-2 dalam pertandingan persahabatan di Amsterdam. Gol kemenangan Prancis dicetak oleh Antoine Griezmann, Olivier Giroud dan Blaise Matuidi. Sementara itu gol dari Luuk De Jong dan Ibrahim Afellay tak mampu menghindarkan tuan rumah dari kekalahan.
"Ada beberapa hal yang sangat bagus. Trio penyerang kami menciptakan banyak masalah bagi pertahanan Belanda," kata Didier Deschamps kepada AFP.
"Di babak kedua sudah bukan pemain yang sama, sehingga Anda tidak bisa menilai sama. Setelah istirahat panjang selama lima bulan kami melakukan beberapa hal yang bagus dan mendapat kemenangan."
Prancis selanjutnya dijadwalkan akan mengadakan pertandingan persahabatan melawan Rusia pada tengah pekan depan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Sebut Kemenangan atas Belanda Vital
Piala Eropa 26 Maret 2016, 23:40
-
Impresif - Memphis Depay Dua Assist vs Prancis
Open Play 26 Maret 2016, 19:54
-
Golazo: Free Kick Griezmann Jebol Gawang Belanda
Open Play 26 Maret 2016, 18:56
-
Tribute Menit 14 - Indahnya Penghormatan Buat Cruyff
Open Play 26 Maret 2016, 16:58
-
Blind Anggap Prancis Layak Menang
Piala Eropa 26 Maret 2016, 13:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR