
Rabu (19/11) dua tim papan atas itu akan melangsungkan uji coba di Balaidos. Salah satu penggawa Die Mannschaft , Mario Gotze memastikan timnya bermain bukan untuk balas dendam.
"Pertandingan yang terdahulu tak ada kaitannya dengan uji coba esok. Kami tak bermain untuk membalas dendam. Untuk apa balas dendam? Kami adalah tim juara dunia." tegasnya seperti dikutip Inside Spanish Football.
Meski begitu, gelandang serang Bayern Munich itu tetap memandang Spanyol sebagai tim elit yang mampu mendominasi jagat sepak bola beberapa waktu lalu.
"Kami berhadapan dengan tim elit, tim yang telah mendominasi dunia sepak bola sekian lama. Selalu spesial untuk berkompetisi pada level ini." imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kreator Peluang Spanyol, Fabregas Paling Top
Piala Eropa 18 November 2014, 12:40
-
Piala Eropa 18 November 2014, 10:09

-
Kroos: Saya Bahagia di Real Madrid
Liga Spanyol 18 November 2014, 09:42
-
Casillas Tak Ragukan Komitmen Costa dan Fabregas
Piala Eropa 18 November 2014, 09:35
-
Loew Akui Gaya Main Jerman Contek Spanyol
Piala Eropa 18 November 2014, 07:41
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR