Prancis memang menjadi kandidat utama juara Euro 2016 karena mereka bertindak sebagai tuan rumah. Dan sebagai warga Prancis, jelas bahwa mantan pemain Arsenal itu menginginkan Les Bleus menjadi yang terbaik di rumah sendiri.
Berbicara kepada Sky Sport, Henry mengatakan bahwa Inggris memiliki kekuatan dan kemampuan untuk menjadi yang terbaik pada turnamen tersebut. Andai Prancis tak juara, Henry mengaku akan mendukung The Three Lions sebagai yang terbaik.
"Orang-orang mungkin akan berbicara tentang mencapai perempatfinal atau semifinal, dan saya berharap agar Inggris bisa memenanginya, tentu saja kalau Prancis tak memenanginya," ujarnya.
Meskipun andai gagal menjadi juara, Henry mengatakan bahwa ukuran sukses tak melulu mengenai raihan trofi. "Bagi saya sebuah turnamen yang dijalani dengan sukses adalah saat anda pulang sebagai sebuah tim. Saya harap mereka pulang di atas Eurostar (kereta cepat Prancis-Inggris) sebagai sebuah tim. Itu hal yang paling penting. Bagi saya, sukses adalah itu, mengetahui bahwa akhirnya anda punya tim yang tangguh," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Cedera, Timnas Prancis Panggil Bek Sevilla
Piala Eropa 23 Mei 2016, 20:04
-
Kiper Italia Jagokan Prancis di EURO 2016
Piala Eropa 23 Mei 2016, 15:16
-
Inilah Jagoan Kedua Thierry Henry Setelah Prancis di Euro 2016
Piala Eropa 23 Mei 2016, 15:15
-
Trezeguet: Prancis Punya Peluang Juara EURO 2016
Piala Eropa 22 Mei 2016, 05:33
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR