
Ketika ditanya apakah Philipp Lahm akan ditempatkan head to head dengan Cristiano Ronaldo, Loew menjawab singkat. "Saya akan menentukan di mana Lahm akan bermain ketika kami sudah di Polandia nanti.
Di semifinal Liga Champions, salah satu tugas Lahm adalah menutup ruang gerak Cristiano Ronaldo di pertahanan Bayern. Saat itu lahm bisa dibilang cukup sukses walaupun Ronaldo mampu mencetak dua gol ke gawang Manuel Neuer.
"Tidak masuk akal jika hanya menempatkan satu pemain saja untuk menjaga Cristiano Ronaldo. Butuh tiga atau empat pemain untuk menghentikan permainannya. Saya tak ingin ada situasi satu lawan satu dengan Ronaldo," ucap Loew.
Jerman mungkin tidak akan menjaga Ronaldo secara khusus. Jerman selama ini dikenal sebagai tim yang bermain sangat bagus secara kolektif. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loew: Butuh Tiga Pemain Untuk Hentikan CR7
Piala Eropa 31 Mei 2012, 21:15
-
Quaresma: Ballon d'Or Lebih Layak Untuk Ronaldo
Bola Dunia Lainnya 31 Mei 2012, 15:15
-
Loew: Butuh 3-4 Pemain Untuk Mengawal Ronaldo
Piala Eropa 31 Mei 2012, 13:53
-
Jika Spesial Efek Hollywood Bertemu Selebrasi Gol
Open Play 30 Mei 2012, 20:54 -
Bento: Portugal Takkan Andalkan Ronaldo Saja
Piala Eropa 30 Mei 2012, 15:51
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR