
Bola.net - Kylian Mbappe terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga UEFA Nations League antara Swedia vs Prancis, Minggu (6/9/2020) dini hari WIB.
Prancis sukses memenangi laga ini dengan skor 1-0. Gol tunggal kemenangan Prancis di markas Swedia diciptakan oleh sang bintang muda, Kylian Mbappe pada akhir babak pertama.
Dalam laga selanjutnya tengah pekan depan, Prancis bakal menjalani partai ulangan final Piala Dunia 2018 melawan Kroasia, sedangkan Swedia harus berhadapan dengan Portugal.
Penampilan Mengkilap Mbappe
Mbappe menjadi pahlawan kemenangan berkat gol tunggal yang ia ciptakan dengan cara istimewa pada akhir babak pertama.
Menguasai bola dari sisi kiri, bintang PSG itu mengelabui lawannya sebelum melepas tembakan dari sudut sempit untuk memperdaya Robin Olsen.
Tak hanya mencetak gol, Mbappe juga menunjukkan performa impresif dengan mencatat dribble sukses hingga lima kali, terbanyak di antara pemain lainnya.
Situs statistik Whoscored memberikan rating 8,0 terhadap performa Kylian Mbappe.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Swedia vs Prancis: Kylian Mbappe
Piala Eropa 6 September 2020, 05:50
-
Hasil Pertandingan Swedia vs Prancis: Skor 0-1
Piala Eropa 6 September 2020, 03:53
-
Prediksi Swedia vs Prancis 6 September 2020
Piala Eropa 4 September 2020, 16:11
-
Panggil Kembali Anthony Martial, Ini Penjelasan Didier Deschamps
Piala Eropa 28 Agustus 2020, 16:52
-
Positif Virus Corona, Paul Pogba Dicoret dari Timnas Prancis
Liga Inggris 27 Agustus 2020, 19:30
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR