
Tetapi hal yang berkebalikan dirasakan oleh pelatih timnas Portugal, Fernando Santos. Baginya tak ada yang spesial dalam laga uji coba yang akan dimainkan di Old Traffrod, Manchester pada hari Rabu (19/11) mendatang.
"Itu hanyalah pertandingan persahabatan. Pertandingan itu tak berarti apa-apa. Akan menjadi spesial apabila duel itu terjadi di Piala Dunia." ujarnya pada Vavel.
Lain Santos, lain pula Ronaldo. Dibandingkan dengan sang pelatih, pemain Real Madrid itu ternyata jauh lebih bersemangat menatap duel tersebut.
"Bisa kembali ke Old Trafford selalu memberikan perasaan yang istimewa. Saya harap Portugal akan keluar sebagai pemenang." kata mantan penyerang Manchester United itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Best XI Gabungan Argentina-Portugal
Editorial 17 November 2014, 16:16
-
Aguero: Jangan Pernah Ragukan Komitmen Messi di Argentina
Piala Dunia 17 November 2014, 12:40
-
Jadwal TV : 18 - 19 November 2014
Jadwal Televisi 17 November 2014, 11:22
-
Zig-zag Hazard di Atas La Pulga, Puncaki Eropa
Liga Inggris 17 November 2014, 11:20
-
Messi Tinggal Sisakan Tiga 'Misi'
Liga Spanyol 17 November 2014, 10:36
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR