Bola.net - Denmark dan Serbia akan bertemu pada matchday 2 UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 4. Pertandingan UNL antara Denmark vs Serbia di Parken Stadium (Kopenhagen) ini dijadwalkan kick-off Minggu, 8 September 2024, jam 23.00 WIB.
Denmark telah mengawali langkah mereka di grup ini dengan hasil yang memuaskan. Menjamu Swiss pada matchday 1 di Parken Stadium, Denmark menang 2-0.
Denmark harus menunggu hingga menit 82 untuk bisa memecah kebuntuan melalui gol Patrick Dorgu. Setelah itu, Denmark menegaskan kemenangan lewat gol Pierre-Emile Hojbjerg di menit 90+2.
Sementara itu, Serbia bermain imbang 0-0 di kandang pada laga pertamanya. Namun, hasil itu terbilang memuaskan. Sebab, mereka mampu mengimbangi dan memandulkan Spanyol, sang juara Euro 2024.
Denmark dan Serbia sudah bertemu di penyisihan grup Euro 2024. Waktu itu, mereka bermain imbang tanpa gol.
Starting XI Terakhir Denmark dan Serbia

Denmark (3-4-2-1): Schmeichel; Nelsson, Vestergaard, Andersen; Kristiansen, Hjulmand, Hojbjerg, Bah; Eriksen, Gronbaek; Dolberg.
Pelatih: Morten Wieghorst.
Serbia (3-4-2-1): Rajkovic; Pavlovic, Milenkovic, Erakovic; Birmancevic, Lukic, Ilic, Nedeljkovic; Zivkovic, Samardzic; Jovic.
Pelatih: Dragan Stojkovic.
Head to head dan Prediksi Skor Denmark vs Serbia

4 pertemuan sebelumnya
26/06/24 Denmark 0-0 Serbia (Euro)
29/03/22 Denmark 3-0 Serbia (Friendly)
14/06/15 Denmark 2-0 Serbia (Kualifikasi Euro)
15/11/14 Serbia 1-3 Denmark (Kualifikasi Euro).
5 pertandingan terakhir Denmark (S-S-S-K-M)
16/06/24 Slovenia 1-1 Denmark (Euro)
20/06/24 Denmark 1-1 Inggris (Euro)
26/06/24 Denmark 0-0 Serbia (Euro)
30/06/24 Jerman 2-0 Denmark (Euro)
06/09/24 Denmark 2-0 Swiss (UEFA Nations League).
5 pertandingan terakhir Serbia (M-K-S-S-S)
08/06/24 Swedia 0-3 Serbia (Friendly)
17/06/24 Serbia 0-1 Inggris (Euro)
20/06/24 Slovenia 1-1 Serbia (Euro)
26/06/24 Denmark 0-0 Serbia (Euro)
06/09/24 Serbia 0-0 Spanyol (UEFA Nations League).
Prediksi skor akhir: Denmark 1-0 Serbia.
Jadwal dan Hasil UEFA Nations League A4 2024/2025
Jumat, 6 September 2024
01.45 WIB Denmark 2-0 Swiss
01.45 WIB Serbia 0-0 Spanyol
Minggu, 8 September 2024
23.00 WIB Denmark vs Serbia
Senin, 9 September 2024
01.45 WIB Swiss vs Spanyol
Sabtu, 13 Oktober 2024
01.45 WIB Serbia vs Swiss
01.45 WIB Spanyol vs Denmark
Rabu, 16 Oktober 2024
01.45 WIB Spanyol vs Serbia
01.45 WIB Swiss vs Denmark
Sabtu, 16 November 2024
02.45 WIB Denmark vs Spanyol
02.45 WIB Swiss vs Serbia
Selasa, 19 November 2024
02.45 WIB Serbia vs Denmark
02.45 WIB Spanyol vs Swiss
Klasemen
Klasemen UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 4 (c) UEFA
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Peh! Maarten Paes Kelas!
- 5 Pemain Terbaik Timnas Indonesia saat Imbangi Arab Saudi: Wak Haji Menyala!
- Sejarah! San Marino Akhirnya Menang
- Debut Maarten Paes Bersama Timnas Indonesia: Ngeri-ngeri Sedap, Gagalin Penalti Pemain yang Pernah Jebol Gawang Argentina
- Momen-momen Menarik Arab Saudi vs Indonesia: The Falcons Nggak Sportif? Ragnar Korban Albulayhi, Paes Gagalin Penalti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Portugal vs Skotlandia 9 September 2024
Piala Eropa 6 September 2024, 15:13
-
Prediksi Kroasia vs Polandia 9 September 2024
Piala Eropa 6 September 2024, 15:03
-
Prediksi Swiss vs Spanyol 9 September 2024
Piala Eropa 6 September 2024, 13:08
-
Prediksi Denmark vs Serbia 8 September 2024
Piala Eropa 6 September 2024, 13:04
-
Prediksi Peru vs Kolombia 7 September 2024
Amerika Latin 5 September 2024, 13:26
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR