Dalam pertandingan yang digelar di Amsterdam ArenA tersebut, Carlos Vela mencetak dua gol usai absen tiga setengah tahun dari timnas. Javier Hernandez juga mencetak satu gol untuk membawa tim tamu unggul di Amsterdam.
"Kami tak seharusnya saling menyalahkan. Namun kami harus bicara satu sama lain tentang kesalahan yang sudah kami buat. Kami tidak punya stabilitas di lini belakang dan kami gagal dengan cara yang sama," tutur Robben pada SBS.
"Kami menggunakan tiga penyerang yang berarti kami harusnya mendominasi. Kami punya banyak kesempatan. Kami harus mencetak lebih banyak gol," pungkasnya.
Belanda akan menghadapi Latvia di laga kualifikasi Euro 2016 pekan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben: Belanda Dukung Hiddink? Itu Pertanyaan Bodoh
Piala Eropa 13 November 2014, 07:18
-
Robben Kritik Lini Belakang Belanda
Piala Eropa 13 November 2014, 07:13
-
Robben: Guardiola Adalah Seorang Maniak
Liga Eropa Lain 12 November 2014, 09:43
-
Tolak Bandingkan Messi & Ronaldo, Robben Juga Tak Mau Ballon d'Or
Liga Champions 12 November 2014, 09:26
-
Preview: Belanda vs Meksiko, Aroma Dendam
Piala Eropa 12 November 2014, 08:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR