
La Furia Roja akan berusaha mempertahankan mahkota juara mereka bulan depan saat Euro 2012 dimulai, dan gelandang Los Blancos itu menjamin para penggawa kedua rival berat itu membagi tujuan yang sama dan tak lagi memikirkan persaingan di pentas domestik.
"Itu sesuatu yang beda dan tak ada hubungannya dengan apa yang terjadi di tim nasional," ucap mantan gelandang Liverpool itu.
"Ketika kami bersama tim nasional, terutama di kompetisi besar internasional dan ketika kami bertarung untuk sesuatu macam ini, tak penting bagaimana musim kompetisi berakhir."
"Jika seseorang memenangi sesuatu, Anda memberi selamat padanya. Jika Anda yang memenangi sesuatu, mereka memberi selamat pada Anda. Namun Anda bertarung untuk sesuatu yang lain di sini," pungkas Alonso. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senjata Rahasia Les Bleus Dibalik Angka 1987
Editorial 25 Mei 2012, 14:00 -
Xabi Alonso: Tak Ada Friksi Barca-Madrid di Timnas
Piala Eropa 25 Mei 2012, 13:50
-
Torres Kaget Masuk Skuad Euro Spanyol
Piala Eropa 25 Mei 2012, 12:29
-
Prandelli Pertimbangkan Bawa Enam Penyerang ke Euro
Piala Eropa 25 Mei 2012, 11:44
-
Lescott: Tak Ada Masalah Dengan Terry di Timnas
Piala Eropa 25 Mei 2012, 10:47
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR