Vertonghen dikabarkan sudah resmi bergabung ke klub Inggris, Tottenham Hotspur. Sebelumnya muncul nama bek AZ Alkmaar, Niklas Moisander sebagai pengganti Vertonghen. Namun bandrol harga 6 juta euro yang dipatok AZ untuk Moisander, rupanya sudah cukup untuk membuat Ajax mundur.
Sebagai gantinya, kini raksasa Belanda ini tengah mengincar bintang muda Barca Muniesa, seperti yang dibenarkan oleh Overmars. "Ketertarikan kepada Muniesa benar adanya, tetapi belum ada yang bisa dipastikan," ucap Overmars kepada De Telegraaf.
Muniesa adalah salah pemain muda potensial yang dimiliki Barca saat ini. Pemain berusia 20 tahun ini sudah terbiasa bermain di berbagai posisi sejak berada di Barcelona B. Selain sebagai bek tengah, pemain jebolan La Masia ini bisa juga bermain sebagai bek sayap dan gelandang bertahan.
Muniesa mengawali debut bersama dengan skuad utama dengan menghadapi Osasuna pada bulan Mei 2009 silam. Dirinya menjadi pemain termuda ke-4 yang melakoni debut saat masih berusia 17 tahun dan 57 hari. (dtel/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Raup 73 Juta Dolar dari Liga Champions
Liga Champions 13 Juli 2012, 19:31
-
Ajax Tertarik Datangkan Bek Muda Barcelona
Liga Spanyol 13 Juli 2012, 15:15
-
Koeman: Barca Adalah Sebuah Kesempurnaan
Liga Spanyol 13 Juli 2012, 14:24
-
Adrian Berharap Barca Lepas Alba ke Olimpiade
Liga Spanyol 13 Juli 2012, 12:31
-
Alves: Level Messi Masih Jauh di Atas Neymar
Liga Spanyol 13 Juli 2012, 11:01
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR