Bola.net - - Barcelona tidak bisa menurunkan skuat terbaiknya pada laga lanjutan La Liga minggu ke-19 melawan Eibar (23/1). Pada laga ini, kapten Andres Iniesta tidak bisa tampil karena mendapatkan cedera.
Iniesta mengalami masalah pada di kaki kirinya. Namun, seperti dikutip di laman resmi klub, Iniesta tidak akan dibawa ke Stadion Municipal del Ipurua. Barca tidak ingin mengambil resiko dengan cedera pemain berusia 32 tahun.
"Pemeriksaan yang dilakukan pada Jum'at pagi oleh FC Barcelona telah mengkonfirmasi bahwa Andres Iniesta telah mengalami cedera ringan pada soleus kirinya," tulis Barca.
Iniesta mengalami cedera pada laga melawan Real Sociedad di Copa del Rey. Ia merasakan rasa sakit pada paruh pertama pertandingan dan kemudian digantikan oleh Andre Gomes pada babak kedua.
Iniesta musim ini sudah tampil pada 17 pertandingan bersama Blaugrana. Jebolan La Masia ini baru mencetak satu gol yakni pada laga melawan Glasgow Celtic di Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Madrid untuk Melawan Malaga
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 21:53 -
Pindah ke Madrid? Aubameyang: Asal Bukan ke Bayern!
Liga Eropa Lain 20 Januari 2017, 20:38 -
Alami Cedera, Iniesta Absen Lawan Eibar
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 20:05 -
Barca Makin Meriahkan Perburuan Dahoud
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 18:48 -
Head-to-head: Real Madrid vs Malaga
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 16:55
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR