Bola.net - - Dua kekalahan beruntun baru saja dirasakan oleh Real Madrid. Sabtu (21/1) malam WIB, Madrid akan coba memungkasi catatan tersebut saat menjamu Malaga pada lanjutan La Liga jornata ke-19.
Pada laga yang dihelat di Santiago Bernabeu ini, Madrid akan membawa skuat terbaiknya. Cristiano Ronaldo dan Karim Benzema masih akan menjadi andalan di lini depan.
, Toni Kroos dan Luka Modric siap tampil di lini tengah. Sementara, di lini belakang Madrid akan mendapatkan masalah dengan absennya Dani Carvajal dan Pepe. Berikut adalah skuat lengkapnya:

"Saya tidak khawatir, saya rasa kami bermain dengan baik," kata Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.
Madrid wajib memenangkan pertandingan melawan Malaga ini. Pasalnya, posisi mereka di klasemen saat ini mulai terkejar oleh lawannya. Madrid berada di puncak dengan 40 poin. Hanya unggul satu poin saja dari Sevilla yang berada di peringkat kedua.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Madrid untuk Melawan Malaga
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 21:53
-
Pindah ke Madrid? Aubameyang: Asal Bukan ke Bayern!
Liga Eropa Lain 20 Januari 2017, 20:38
-
Courtois Mulai Ambil Ancang-ancang Pindah ke Madrid
Liga Inggris 20 Januari 2017, 17:45
-
Head-to-head: Real Madrid vs Malaga
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 16:55
-
Danilo Dikucilkan di Real Madrid
Liga Spanyol 20 Januari 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR